Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023

Tugas Pendahuluan Modul 2

Gambar
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Soal 2. Prinsip kerja 3. Video Simulasi 4. Download File   1. Soal [Kembali] 1. Apa yang dimaksud dengan transistor?  Jawab :    Transistor  adalah komponen berbahan semi konduktor yang dipakai sebagai penguat, sebagai sirkuit pemutus dan penyambung arus (switching) stabilisasi tegangan, modulas sinyal, dan sebagai fungsi lainnya. Pada umumnya transistor memiliki 3 terminal yaitu, base (B), emiter (E), kolektor (C). Pada dasarnya transistor terbagi 2 yaitu : BJT (Bipolar Junction Transistor)              Transistor ini memiliki dua jenis utama, yaitu transistor NPN dan transistor PNP. Mereka terdiri dari tiga lapisan semikonduktor dan digunakan untuk mengendalikan arus listrik dengan mengatur arus yang mengalir antara dua terminal (emitor dan kolektor) melalui arus yang mengalir ke terminal ketiga (basis).     FET (Field Effect Transistor)             Jenis transistor ini mengandalkan medan listrik untuk mengendalikan alira

Modul 2

Gambar
[KEMBALI KE MENU SEBELUMNYA] DAFTAR ISI 1. Tujuan 2. Dasar Teori 3. Alat dan Bahan 4. Tugas Pendahuluan 5. Prosedur Percobaan 6. Percobaan Percobaan ... Fixed Bias Self Bias Voltage Divider Bias MODUL 2 TRANSISTOR 1. Tujuan [Kembali] 1.    Mengetahu i   prinsip   kerja   transistor .     2.    Mengetahui prinsip   kerja  dan karakteristik   dari  rangkaian   fixed bias .   3.  Mengetahui prinsip   kerja   dan karakteristik   dari   rangkaian   self bias    4.  Mengetahui prinsip   kerja  dan karakteristik   dari   rangkaian   voltage divider bias .  2. Dasar Teori [Kembali]    Transistor adalah komponen berbahan semikonduktor yang  digunakan  sebagai   penguat,   sirkuit   pemutus ,   penyambung   arus   ( switching ) ,   stabilisasi   tegangan,   dan  modulasi   sinyal .   Pada   umumnya   transistor   memiliki 3 terminal yaitu  basis  (B),  emitter  (E), dan  c ol l e c tor  (C).  Berdasarkan susunan  semikonduktor yang membent